Surat Al-Fatihah

by 08.06 0 komentar

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيمِ 

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang".  

 الْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ الْعَالَمِينَ 

"Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam". 


الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيم
 
"Maha Pemurah lagi Maha Penyayang". 

 مَالِكِ يَوْمِ الدِّينِ
 
 "Yang menguasai di Hari Pembalasan".

إِيَّاكَ نَعْبُدُ وَإِيَّاكَ نَسْتَعِينُ 

"Hanya Engkaulah yang kami sembah, dan hanya kepada Engkaulah kami meminta pertolongan". 


اهْدِنَا الصِّرَاطَ الْمُسْتَقِيمَ
 
 Tunjukilah kami jalan yang lurus",

صِرَاطَ الَّذِينَ أَنْعَمْتَ عَلَيْهِمْ غَيْرِ الْمَغْضُوبِ عَلَيْهِمْ وَلَا الضَّالِّينَ 


"(yaitu) Jalan orang-orang yang telah Engkau beri nikmat kepada mereka; bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan) mereka yang sesat".

Fauzan Hamid

Developer

Fauzan Hamid adalah salah seorang murit SMKIT Ihsanul Fikri. Anak yang sedang menginjak kelas 11 SMK ini terlahir pada 22 Maret 1999 silam. Dia Berdomisili di Blondo, Mungkid, Magelang. Anak nomor tiga dari 4 bersaudara ini baru melakukan kegiatan PKL di BLC Telkom klaten sebagai syarat untuk mengikuti Ujian Nasional.

0 komentar:

Posting Komentar